Gerai Vaksin Presisi, Petugas Sulit Jaring Peserta

Gerai Vaksin Presisi dosis pertama di Perum Mas Naga Rw 05 kelurahan Jaksetia pda Kamis (03/09/21)

Tenaga kesehatan sendiri berasal dari Ikatan Dokter Indonesia (IDI), Stikes Bani Saleh serta relawan dari kampus jurusan kesehatan yang ada di kota Bekasi. Secara keseluruhan, masyakat masih antusias dan menyambut baik gerai vaksin Presisi yang diselenggarakan Polri tersebut. (Mme)

Exit mobile version