KPU DKI Umumkan Ribuan Bacaleg Penuhi Syarat Ikut Pemilu 2024

Kemudian, lanjut dia, untuk calon anggota DPD adalah 25 bakal calon dinyatakan MS dan untuk partai politik MS 100 persen adalah Partai Gerindra, Golkar, Gelora, PKS dan Partai Solidaritas Indonesia.

Hasil tersebut, kata Wahyu, diperoleh setelah pihaknya melakukan verifikasi administrasi perbaikan kebenaran dokumen persyaratan administrasi bakal calon dan kegandaan pencalonan mulai 10 – 31 Juli 2023.

Exit mobile version