KPU Purwakarta Terima 1.300 Pendaftar Calon Anggota PPS Pilkada 2024

Melansir dari antara, Binos menjelaskan bahwa PPS adalah panitia pemungutan suara untuk menyelenggarakan pelaksanaan pilkada atau pemilu di tingkat kelurahan/desa.

Untuk masa kerjanya, kata dia, maksimal 8 bulan atau hingga tahapan Pilkada 2024 selesai.

Dalam ketentuan perundang-undangan yang berlaku, formasi atau kuota anggota PPS pada pilkada di setiap desa/kelurahan berjumlah tiga orang.

Exit mobile version