Lapas Surabaya Sikrining 191 WBP Narkoba Jalani Rehabilitasi Sosial

Menurut dia, program rehabilitasi sosial ini untuk mempersiapkan mereka agar lebih siap bila suatu saat kembali ke masyarakat karena tantangan sesungguhnya bagi mantan pecandu atau penyalahguna narkoba berada pada masyarakat,” ujar Jalu.

Menurut dia, dukungan berbagai pihak seperti keluarga dan edukasi yang tepat kepada masyarakat dan pecandu narkoba dapat memaksimalkan tercapainya tujuan rehabilitasi sosial tersebut.

Exit mobile version