Plt DPD Golkar Jabar Imbau Kader Taati Aturan Partai

Pelaksana Tugas Ketua Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Golkar Jawa Barat Ace Hasan Syadzily. (Foto: Mame)

Untuk itu, Ace menegaskan, bahwa tidak ada kepengurusan yang sah di Kota Bekasi kecuali dibawah kepemimpinan Ade Puspitasari.

“Saya tegaskan bahwa di Kota Bekasi kepengurusan yang sah hanya ada dibawah kepemimpinan Ade Puspitasari,” tukasnya. (apl)

Exit mobile version