Polisi Amankan Dua Pelajar Bawa Senjata Tajam

Polisi mengamankan barang bukti senjata tajam jenis clurit

Diketahui dalam rangka menciptakan Harkamtibmas aman dan kondusif diwilayah Hukum Polsek Bantargebang, Polsek Bantargebang rutin menggelar Operasi Kepolisian dengan operasi cipta Kondisi.

Giat operasi kepolisian di gelar oleh Polsek Bantargebang guna menekan kejadian 3C (Curi,Curas dan Curanmor) dan mencari pelaku pembegalan dengan menggunakan senjata tajam yang marak terjadi di Kota Bekasi. (Mme)

Exit mobile version