“Pendidikan anak usia dini untuk memberikan ekplorasi pengalaman kepada anak-anak untukmengetahui dan memahami proses belajar sehingga memberikan kecerdasan sejak usia dini,” ucap Danang, ketika ditemui di Grand Opening Unit ke 23 Sukmajaya,Depok, Jawa barat, Minggu (28/7/2023).
Danang juga mengatakan, Smartkidz selalu mengembangkan seluruh kemampuan yang dimiliki anak sesuai dengan tahapan perkembangannya sehingga anak bisa bersosialisasi dengan lingkungan sekitar.