SMA-SMK se-Kota Bekasi Mulai Laksanakan PTM 100 Persen

Kepala Cabang Dinas Wilayah 3 Asep Sudarsono

KOTA BEKASI, Mediakarya – Kepala Cabang Dinas Wilayah 3 Asep Sudarsono menegaskan bahwa saat ini tepatnya pada 17 Januari 2022, seluruh siswa di tingkat SMA-SMK negeri dan swasta di Kota Bekasi sudah melaksanakan kegiatan Pembelajaran Tatap Muka (PTM) 100 persen.

“Sudah mulai dilaksanakan minggu ini PTM 100 persennya,” ujarnya.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *