DKI  

Anggarkan Rp107 Miliar Bangun 6 JPO, Ghozi PKS Ingatkan Dinas Bina Marga

Hal lain yang juga menjadi sorotan politisi dapil Jakarta Timur adalah perawatan dari setiap JPO pasca diresmikan.

“Jadi jangan hanya pintar membangun tapi tidak bisa merawatnya. Akhirnya JPO cepat rusak,” ungkapnya.

Tak hanya itu, Ghozi juga menyoroti anggaran yang dinilainya cukup besar untuk pembangunan 6 titik JPO.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *