BKSAP: Pelaksanaan IPU dapat Angkat Martabat Indonesia

Dia menilai berbagai isu tersebut sangat menyangkut dengan kepentingan nasional Indonesia sehingga akan diperjuangkan untuk dibahas dan diselesaikan dalam forum IPU.

Mardani meyakini berbagai persoalan tersebut dapat diselesaikan dengan langkah lobi yang akan dilakukan Indonesia terhadap para negara anggota IPU.

“Ada pertemuan bilateral dan informal, dengan beberapa negara akan kita desak ‘free trade agreement’ dan bebas visa untuk Warga Negara Indonesia (WNI),” katanya.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *