Daerah  

Desa Cibening Gelar Turnamen Olahraga di Setiap Dusun

“Tahun ini kegiatan berbeda dengan tahun sebelumnya. Kegiatan kali ini kami fokuskan di setiap dusun agar semua merata serta tidak ada kesenjangan, karena tahun sebelumnya kami fokuskan kegiatan hanya di desa,” ujar Abdul Rachmat, Minggu (27/7/2025).

Dia menjelaskan, acara penutupan turnamen akan dilaksanakan pada 10 Agustus 2025 di Kantor Desa Cibening, sekaligus penyerahan hadiah, karnaval, serta hiburan masyarakat.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *