Kapolrestro Bekasi Kota: Anggota Agar Bijak Dalam Bermedsos

Kapolres Metro Bekasi Kota Kombes Pol. Aloysius Suprijadi didampingi Wakapolres AKBP. Rama Samtama Putra saat menggelar cofee morning di Polsek Jatisampurna pada Selasa (09/11/21)

Mapolres juga berharap jajaran Binmas untuk melaksanakan penyaluran BTPKLW dengan tertib dan aman. Namun ia juga berpesan agar setiap anggota tetap bugar dengan melakukan Olahraga secara rutin.

“Agar anggota wajib menjaga kesehatannya dengan berolahraga dalam bekerja wajib punya target,” imbuhnya.

Kapolres kembali berpesan kepada anggotanya untuk tetap mengedepankan cara yang humanis dalam menangani setiap perkara yang terjadi di tengah masyarakat.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *