Kata Hasan, jalan yang menghubungkan dengan Desa Kopo ini panjang 1,8 kilometer, lebar 3 meter dengan landasan batu balas.
“Lokasinya dimulai dari Kampung Cijulang RW 04, yang dikerjakan swakelola oleh Tim Pelaksana Kegiatan (TPK), tenaga ahli dan padat karya oleh masyarakat,” ucapnya.