Daerah  

Pesan Rektor Universitas Malikussaaleh:  Berkat Do’a Orang Tua Kalian Jadi Wisudawan-Wisudawati

Upacara wisuda magister, sarjana, dan diploma angkatan 29, digedung ACC Kampus Utuenkot, Kota Lhokseumawe, Provinsi Aceh. Kegiatan yg dilaksanakan selama tiga hari sejak tanggal, 26 Agustus s/d 28 Agustus, 2022.

Dalam kegiatan Merdeka Belajar Kampus Merdek, sebanyak 317 mahasiswa Universitas Malikussaleh berada di berbagai universitas yang ada di Indonesia, termasuk Papua. Demikian juga banyak mahasiswa sekarang magang di berbagai lembaga.

“Semoga Unimal bisa dikenal sebagai kampus yang menghasilkan lulusan berkualitas. Satu misi sudah selesai, maka akan memasuki misi selanjutnya untuk bisa bersaing dengan lulusan kampus lain yang umurnya lenbih tua dibandingkan dengan Unimal,” ujar Jullimursyida.

Azhari Cage yang mewakili alumni mengingatkan bahwa nama Universitas Malikussaleh diambil dari nama seorang sultan sekaligus ulama. Untuk itu, dia mengharapkan agar para lulusan menjaga nama baik kampus sekaligus nama baik ulama yang menyebarkan agama Islam di Nusantara.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *