Petugas LP Jambi Bisa Disanksi Atas Kasus Kematian Tahanan Jaksa

Terkait kasus ini, dia juga mengatakan mereka telah memeriksa 24 orang saksi, yang terdiri dari 19 tahanan dan 5 orang dari LP Jambi. “Iya, ada enam orang yang sudah ditetapkan sebagai tersangka dan dari perkembangan penyidikan, nantinya tidak tertutup kemungkinan jumlah tersangka bisa bertambah,” kata dia. (sm)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *