DKI  

Profesional, Transparan dan Akuntabilitas, Aga Berharap Visi Pelayanan Sekretariat DPRD Tercapai

Pelayanan Sekretariat DPRD
Plt Sekretaris DPRD DKI Jakarta Augustinus

“Perlu diingatkan bahwa apa yang sudah kita ikrarkan sama-sama yaitu visi DPRD wajib kita pegang teguh supaya kita bisa melayani pimpinan dan anggota dewan secara optimal,” ujar Aga apel pagi
seluruh pegawai Aparatur Sipil Negara (ASN) dan Non-ASN di lingkungan Sekretariat DPRD DKI Jakarta kemarin.

Apel tersebut juga dihadiri oleh para kepala bagian (Kabag), kepala sub bagian (Kasubag), Aparatur Sipil Negara (ASN), Penyedia Jasa Lainnya Perorangan (PJLP), serta Tenaga Ahli (TA) Sekretariat DPRD DKI Jakarta.

Exit mobile version