Rupiah Menguat Dipengaruhi Pernyataan Dovish Ketua The Fed

“Rupiah diperkirakan akan menguat terhadap dolar AS yang melanjutkan pelemahan setelah pernyataan Powell yang dovish,” kata analis mata uang Lukman Leong kepada ANTARA di Jakarta, dilansir dari antara.

Namun, penguatan rupiah akan terbatas karena investor masih menantikan data penting Non-Farm Payroll (NFP) AS malam ini.

Exit mobile version