Sidang Perdana Telkom dan BEI Digugat Terkait Dugaan Proyek Fiktif dan financing Digelar, Kementerian BUMN Tutup Mata

JAKARTA, Media Karya – Sidang gugatan perdana terhadap Telkom dan Bursa Efek Indonesia digelar di Pengadilan Negeri Jakarta Pusat, Kamis (30/3/2023). Dalam sidang, Telkom digugat oleh seseorang bernama Bakhtiar Rosyidi, mantan Direktur Keuangan PT Sigma Cipta Caraka.

Tak hanya ke Telkom, Bakhtiar Rosyidi juga menggugat Kementerian BUMN dan sejumlah perusahaan yang diduga terseret kasus proyek fiktif.

Kasman Sangaji, kuasa hukum dari Bakhtiar Rosyidi menjelaskan kronologi adanya dugaan proyek fiktif di Telkom itu berawal dari Direktur Utama dan Direktur Keuangan Telkom meminta PT Sigma Cipta Caraka untuk menalangkan pembayaran ke sejumlah perusahaan yang ditunjuk Telkom untuk pengadaan proyek dengan jumlah Rp2,2 triliun di periode 2017 hingga 2018.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *