Surya Paloh Tegaskan NasDem tak Gelar Konvensi Capres 2024

Ketua Umum Partai NasDem Surya Paloh

Sebelumnya, saat peresmian NasDem Tower di Jakarta, Selasa (22/2), Paloh mengatakan Partai NasDem akan menyiapkan calon presiden untuk maju dalam Pemilihan Presiden dan Wakil Presiden (Pilpres) 2024.

“Saya pikir tidak lebih dari tiga nama lah, tidak lebih dari tiga,” katanya.

Kendati demikian, lanjutnya, Partai NasDem masih membuka dialog terkait calon presiden yang akan diusung. Selain itu, Badan Pemenangan Pemilu (Bappilu) Partai NasDem juga akan mengakomodasi beberapa sosok potensial untuk maju ke kontestasi nasional lima tahunan sekali tersebut.

Exit mobile version