Sejumlah Warga Binaan Lapas Bekasi Dapat Remisi Natal

Lapas Bekasi

“Untuk yang mendapatkan remisi Natal di Lapas Kelas IIA Bekasi ada sebanyak 69 dari 145 warga binaan yang beragama Nasrani,” kata Hensah, Senin (27/12/2021).

Dia menjelaskan, ada dua warga binaan yang langsung mendapatkan remisi bebas.BDua warga binaan itu memiliki sisa tahanan sebanyak 1 bulan, artinya remisi satu bulan yang diberikan, maka dua warga binaan itu langsung bisa menghirup udara bebas.

“Mereka (narapidana) tentunya sudah memenuhi syarat-syarat ada yang sudah dipenuhi. Yang mendapatkan remisi itu narapidana sudah inkrah dan memenuhi syarat-syarat yang ditentukan,” ungkapnya.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *