Investasi Kereta Cepat Jakarta-Bandung Bakal Jadi Beban Hutang Rakyat Indonesia

Pebangunan jalan kereta cepat Jakarta-Bandung. (Foto: net)

Bila memang proyek ini tidak menghasilkan keuntungan yang ditargetkan, pajak tambahan mungkin akan dibebankan kepada masyarakat untuk membayar utang ini.

“Layanan utang itu akan menambah tekanan pada kemampuan pemerintah untuk menaikkan pajak yang terbatas,” ujar Jonathan Andrew Senin, (20/12/2021).

Sementara itu, AidData, sebuah laboratorium penelitian di Universitas William & Mary, Amerika Serikat (AS), menyebutkan bahwa Laos memiliki utang tersembunyi kepada China dalam pembentukan usaha patungan kereta cepat kedua negara.

Utang tersembunyi ini akan muncul bila proyek ini tidak seperti yang ditargetkan. Utang, yang mengikat tiga perusahaan BUMN China dan satu perusahaan Laos, itu ditaksir bernilai US$ 3,54 miliar.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *