Kakak Korban Penganiayaan, Ungkap Motif Pelaku

Ilustrasi

“Adik saya memang gak respon,” imbuhnya

Kasus penganiayaan tersebut dilaporkan oleh ibu korban ke Polres Metro Bekasi Kota dengan No LP/B/3.387/XII/2021/SPKT/Polres Metro Bekasi Kota/Polda Metro Jaya, pada 25 Desember 2021.

Viral, seorang remaja putri mendapat kekerasan dari seorang wanita. Kejadian tersebut terjadi di wilayah kecamatan Bekasi Utara beberapa waktu lalu.

Sementara itu, Kasie Humas Polres Metro Bekasi Kota Kompol Erna Ruswing Andari menuturkan kepada awak media bahwa korban bersama orang tuanya telah melaporkan kejadian tersebut kepada pihak kepolisian, dengan No LP/B/3.387/XII/2021/SPKT/Polres Metro Bekasi Kota/Polda Metro Jaya, pada 25 Desember 2021.

“Memang benar kami sudah menerima laporan terkait dengan adanya laporan pada tanggal 25 Desember, karena pada kejadian tersebut tentang penganiayaan kepada anak,” kata Kompol Erna Ruswing Andari kepada media pada Senin (03/01/22).

Exit mobile version