Laskar Ganjar-Puan Siap Menangkan Kader Terbaiknya Pada Pilpres 2024

Timur Malaka Kiemas. (Foto: dok youtube bisikmamu)

Timur menilai, Ganjar Pranowo merupakan representasi masyarakat Indonesia yang merakyat dan merupakan kader idiologis Soekarno, sedangkan Puan Maharani merupakan kader biologis dari bapak proklamator Indonesia.

Timur mengatakan, beberapa kali PDIP sebagai pemenang pemilu, tapi belum pernah mengusung Capres dan Cawapres-nya dari kader sendiri.

“Pada Pilpres 2019 lalu, Prabowo-Sandi yang notabene keduanya merupakan dari Partai Gerindra. Tapi bisa percaya diri maju untuk bertarung. Apa salahnya bila PDIP sudah beberapa kali sebagai pemenang Pemilu dapat mengusung dua kader terbaiknya untuk bertarung pada Pilpres 2024 mendatang,” jelasnya.

Exit mobile version