Begitu pula dengan calon wakil gubernur nomor urut 1, Suswono akan hadir penetapan Pramono-Rano jadi pimpinan Jakarta.
“Pak Dharma Pongrekun insyallah dengan Pak Kun Wardana akan hadir termasuk kepada stakeholder terkait,” ucap Wahyu di Jakarta, Rabu (8/1).
Namun, Wahyu belum mendapatkan kepastian dari calon gubernur nomor urut 1, Ridwan Kamil (RK) terkait kehadirannya. Kata Wahyu, RK masih ada urusan yang harus diselesaikan.