Anak Usia 6-11 di Kota Bekasi Segera Divaksin

Wali Kota Bekasi Rahmat Effendi saat berdialog dengan anak-anak

JAKARTA, Mediakarya – Pemerintah Kota Bekasi melalui Dinas Kesehatan Kota Bekasi menargetkan sebanyak 296.121 anak usia 6-11 tahun untuk wajib vaksin Covid-19. Jumlah tersebut didapat dari data Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) Kota Bekasi. Sedangkan target dari Kementerian Kesehatan (Kemenkes) adalah sebanyak 237.310 anak.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *