Film Perdana, Trindah Sinungan Berharap Penonton Puas dengan Aktingnya

Trindah Sinungan.

” Jujur aku agak deg-degan, apalagi ini film perdanaku. Aku berharap akting aku yang baru belajar dikarakter ini bisa diterima oleh penonton,aku juga pastinya menerima saran dan kritik untuk evaluasi dari karya-karyaku berikutnya,” ujar Aktris kelahiran Priuk, Jakarta Utara.

Terkait dengan film perdananya, Trindah mempunyai harapan besar agar filmnya dapat diterima penonton. “Semoga filmnya diterima dan success pastinya, karena ini juga film perdanaku dan kedepannya semakin banyak tawaran yang lebih menantang lagi harapannya,” tuturnya.

Lebih lanjut, menurut Trindah kedepannya ia bakal terus mencoba berbagai peran. “Kedepannya pasti banyak tantangan baru lagi,gak ada salahnya kita coba,” tutup Trindah.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *