Tiga Pria Gunakan Sepeda Motor Buang Benda Mirip Bom

Benda mirip bom yang dibuang pria misterius di keluatah Jakasampurna

KOTA BEKASI, Mediakarya – Pria misterius membuang bungkusan yang diduga bom di sebuah lahan milik Ex PT. Alba Raya Jl. Caman Raya Kelurahan Jakasampurna, Kecamatan Bekasi Barat pada Senin (23/08/22).

Kasie Humas Polres Metro Bekasi Kota Kompol. Erna Ruswing Andari menuturkan bahwa seorang warga melihat 3 pria berboncengan sepeda motor berhenti dan membuang sesuatu ke dalam tong sampah di sekitar lokasi.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *