JAKARTA, Mediakarya – Aurel Hermansyah mengungkap hadiah terindah menurut versinya selama menjadi istri Atta Halilintar. Awalnya, Aurel masih berpikir dua kali saat diminta menyebutkan hal itu.
“Hmm, harus disebutin ya?,” kata Aurel dalam kanal YouTube Bacot Television, dikutip Minggu (3/10/2021).
Lantaran wajib menyebutkan hadiah terindah dari Atta Halilintar, Aurel Hermansyah mau tidak mau harus memberikan jawaban.