JAKARTA, Mediakarya – Publik dihebohkan dengan foto viral memperlihatkan seorang pria yang diduga menteri ESDM yang juga Ketum Golkar Bahlil Lahadalia duduk santai di sebuah ruangan. Ia terlihat tengah menelepon seseorang. Lalu di sampingnya ada botol minuman keras Whisky Hibiki dan bekas puntung rokok di meja.
Terkait dengan viralnya foto tersebut, pakar telematika Roy Suryo menyebutkan bahwa beredarnya foto disebut-sebut Bahlil Lahadalia bersama sebotol Whisky merek Hibiki 21 Year Old, merupakan hasil tangkapan asli, tanpa rekayasa digital.
Melalui penjelasan teknisnya, Roy Suryo menegaskan bahwa foto yang beredar itu dipastikan tanpa ada rekayasa digital. Hal itu didasari beberapa detail dalam foto yang mendukung keaslian gambar tersebut.
Berikut penjelasan Roy Suryo terkait foto tersebut: