“PPP sudah tidak asing lagi bagi saya,” ujarnya, dilansir dari antara.
Selain itu, sang istri Siti Atikoh merupakan keturunan K.H. Hisyam A. Karim, tokoh Nahdlatul Ulama (NU) dan PPP di Jawa Tengah.
Ganjar juga mengapresiasi kerukunaan antarpartai di Sulawesi Utara. PPP sebagai partai partai Islam memiliki hubungan yang baik di Sulawesi Utara dengan mayoritas umat Nasrani.
“Kalau kemudian ingin membangun fondasi persatuan yang sangat kuat, itu dicontohkan di Sulawesi Utara ini,” kata Ganjar menegaskan.