KOTA BEKASI, Mediakarya – Dalam rangka meningkatan UMKM Kota Bekasi, Wakil Wali Kota Bekasi bersama Kadin Kota Bekasi fasilitasi Sertifikasi Produk Pangan Industri Rumah Tangga (SP-PIRT) di Rumah Makan Marga Jaya Kecamatan Bekasi Selatan, Selasa (14/09/21).
Kurang lebih sebanyak 500 pelaku UMKM hari ini mengikuti pelatihan produk. kegiatan yang diselenggarakan oleh KADIN Bersama Pemerintah Kota Bekasi berjalan dengan lancar dengan tetap menjalankan protokol kesehatan yang berlaku.